VISI & MISI PONDOK PESANTREN MODERN DARUL ISTIQAMAH BARABAI

VISI: “BERIMAN, BERPRESTASI, & TERAMPIL

  1. Patuh menjalankan agama
  2. Berprestasi dalam lomba yang bernuansa islami
  3. Berprestasi dalam mencapai nilai mata pelajaran
  4. Terampil berbahasa Arab dan Inggris

MISI:

  1. Menumbuhkembangkan disiplin santri dalam menjalankan ajaran agama islam dengan membentuk lingkungan yang religius
  2. Menyiapkan dan melaksanakan pembelajaran secara efektif sehingga santri mampu menyerap materi yang disajikan
  3. Melaksanakan latihan dan bimbingan terhadap santri yang memiliki potensi seni yang bernuansa islami
  4. Melaksanakan kegiatan yang mendorong dan membantu santri dalam mengembangkan keterampilan berbahasa asing (Bahasa Arab dan Bahasa Inggris).

Loading